STANDAR PENILAIAN PROGRAM KERJA
A. KEPANITIAAN
Kepanitian program kerja dinilai dengan indikator
sebagai berikut:
PENILAIAN PRA ACARA |
|||
No |
FAKTOR |
INDIKATOR YANG DINILAI |
BOBOT |
1 |
Kepanitiaan |
- Kepanitiaan
dilaunching minimal 3 minggu
sebelum pelaksanaan program kerja. |
15 |
- Pemberitahuan
pengadaan kegiatan oleh panitia acara kepada Badan Pengawas Himatika FMIPA
Unnes. |
15 |
||
2 |
Dana |
- Proporsi
jumlah dana yang digunakan |
20 |
|
|
||
3 |
Sosialisasi Acara |
- Publikasi
acara |
14 |
- Macam
dan jumlah media publikasi yang digunakan |
15 |
||
PENILAIAN PELAKSANAAN ACARA |
|||
4 |
Peserta |
- Jumlah
peserta yang hadir |
8 |
5 |
Acara |
- Kesesuaian
waktu realisasi program kerja dengan rancangan waktu pelaksanaan |
26 |
- Kesesuaian
kegiatan dengan kebutuhan yang
diperlukan mahasiswa |
20 |
||
- Kinerja
panitia dalam pelaksanaan acara (mengikuti
sie yang ada dalam kepanitiaan) KONSUM TIDAK ADA :
TOTAL 17 sie acara : 4 Pdd: 3 Humas: 2 Kestari:3 kreatif:2 |
14 |
||
- Kesesuaian
TIK konsep dengan eksekusi program kerja |
15 |
||
PENILAIAN PASCA ACARA |
|||
6 |
Acara |
- Tujuan
dari acara tercapai |
22 |
7 |
Publikasi |
- Press release
acara pasca realisasi program kerja |
10 |
8 |
Dana |
- Kondisi
pendanaan pasca pelaksanaan program kerja disesuaikan dengan anggaran yang
telah ditentukan (Jika
dalam kepanitiaan terdapat bazaar dan atau sponsorship, maka skor semakin
tinggi apabila surplus, dan semakin rendah apabila defisit. Jika dalam
kepatitiaan tidak terdapat keduanya, maka skor semakin rendah apabila rentang
surplus/defisit semakin jauh dari 0 dan semakin tinggi apabila mendekati 0) |
15 |
9 |
Evaluasi |
- Kesesuaian
waktu (Bila evaluasi
dilaksanakan tidak berselang terlalu lama dengan waktu pelaksanaan. Semakin
panjang rentang waktu evaluasi, skor semakin rendah) |
15 |
- Jumlah
kehadiran panitia saat evaluasi |
16 |
||
|
|
- Kesesuaian
waktu pengumpulan LK yang telah ditentukan |
10 |
|
|
- Kesesuaian
waktu penyelesaian sertifikat jika ada |
10 |
Total |
|
*)Pada tata cara
penilaian, nilai pembagi diubah menjadi 2.97
Kritik :
1. Kurangnya koordinasi dengan sie lain
2. Beberapa moderator masih kaku
Saran :
1. Saling koordinasi dan saling mengingatkan antara satu sie dengan sie lain
2. Moderator lebih banyak latihan agar maksimal dalam harIi H
3. Untuk Pj yang bertugas lebih bisa dipersiapin lagi sebelum hari h
Kelebihan :
1. Acara berjalan dengan baik
2. Panitia sudah bekerja dengan maksimal
Kekurangan :
1. Panitia masih slow resp terhadap peserta
2. Peserta kurang aktif bertanya dan berdiskusi
3. Masih banyak peserta yg off camera
4. Banyak peserta yang keluar masuk teleconference karena kendala sinyal
B. PESERTA
REKAP ANGKET LEMMA
Terdapat
91 tanggapan yang masuk dengan prodi paling banyak pendidikan matematika dengan
hasil:
1.
Tujuan acara ini
positif
·
91,3% memilih sangat setuju
·
8,7% memilih setuju
2.
Anda merasa puas dengan pelaksaan acara secara keseluruhan
·
56,5% memilih setuju
·
40,2% memilih sangat setuju
·
3,3% memilih tidak
setuju
3.
Hari pelaksanaan
tepa
·
47,8% memilih sangat setuju
·
45,7% memilih setuju
·
6,55 memilih tidak
setuju
4.
Pemilihan tempat pelaksanaan tepat (Zoom)
·
59,8% memilih sangat setuju
·
37% memililh setuju
·
3,3% memilih tidak
setuju
5.
Fasilitas tempat pelaksaan dapat digunakan dengan baik
·
51,1% memilih setuju
·
43,5% memililh sangat setuju
·
5,4% memilih tidak
setuju
6.
Acara berjalan sesuai dengan yang diharapkan
·
58,7% memilih setuju
·
35,9% memililh sangat setuju
·
5,4% memilih tidak
setuju
7.
Panitia bekerja dengan maksimal selama pelaksanaan acara
·
53,3% memilih sangat setuju
·
44,6% memililh setuju
·
1,1% memilih tidak
setuju
·
1,1% memilih sangat tidak setuju
8.
Panitia melayani dengan baik dan ramah
·
55,4% memilih sangat setuju
·
42,4% memililh setuju
·
2,2% memilih tidak
setuju
9.
Acara ini bermanfaat bagi anda
·
83,7% memilih sangat setuju
·
16,3% memililh setuju
10.
Informasi mengenai acara ini mudah
· 56,5% memilih sangat setuju
·
42,4% memililh setuju
·
1,1% memilih tidak
setuju
11.
Acara ini harus lebih sering diadakan
·
50% memilih sangat
setuju
·
45,7% memililh setuju
·
4,3% memilih tidak
setuju
12. Apa manfaat yang anda peroleh dengan mengikuti acara ini?
1)
Menambah relasi, menambah ilmu dan pengalaman
2)
menjadi lebih disiplin dan belajar menjadi pemimpin
yg baik
3)
Saya jadi tau tentang kepemimpinan
4)
mendapat pengetahuan tentang kepemimpinan
5)
Saya dapat menumbuhkan jiwa kepemimpinan saya
menjadi lebih baik serta dapat melatih team work saya dan masih banyak lagi
6)
Bisa melatih soft skill, kemampuan dalam
kepemimpinan, bisa menambah relasi, dan melatih public speaking
7)
setelah ada lemma ini saya lebih bisa mengetahui
leboh detail mengenai kepemimpinan
8)
Dapat ilmu dan teman baru
9)
Mendapatkan ilmu tentang kepemimpinan dan management
waktu dan tentunya relasi
10)
Banyak sekali manfaat yang saya dapatkan contohnya
saya bisa mendapat ilmu dari pemateri pemateri serta dari penugasan penugasannya
11)
banyak sekali ilmu yg saya dapatkan dan pengalaman.
terutama mengenai kepemimpinan
12)
mendapatkan banyak ilmu baru yang nantinya bisa diaplikasikan dikehidupan sehari-hari
13)
pengalaman membuat proposal, ilmu
14)
Memberitahu saya tentang leadership serta sedikit
mengetahui prokernya himatika
15)
kita mempunyai wawasan lebih luas tentang
kepemimpinan dan bisa melatih kita dalam cara membuat proposal sampai pengajuannya
16) Bisa mengetahui hal
baru dan menambah relasi
17)
belajar bekerja sama dalam tim, melatih manajemen
waktu, dan melatih keberanian serta kepercayaan diri
18) Menambah banyak ilmu
dan juga pengalaman
19) Memperoleh banyak
pengetahuan tentang kepemimpinan dan berorganisasi
20)
Mengasah skill kepemimpinan, mengasah soft skill,
Menambah pengalaman, Menambah relasi, belajar banyak hal
21)
melatih leadership, melatih komunikasi, melatih
kerjasama, dan mengenal kesekretariatan organisasi.
22) Menjadi tahu cara
menyusun proposal kegiatan dan kegiatan sponsorship
23)
Manfaat yang saya peroleh yaitu saya mendapatkan
ilmu baru, mendapatkan teman baru, dan jadi lebih mengenal apa itu kepemimpinan
24)
Melatih saya tentang sikap kepemimpinan serta acara
ini menambah wawasan tentang pembuatan proposal
25)
Kita memperoleh materi tentang public speaking, problem solving, ikahimatika, keorganisasian dan
masih banyak lagi
26)
Menambah teman dan menambah pengetahuan dalam
berlatih berorganisasi
27)
mendapat pengetahuan dan pengalaman baru terutama tentang
kepemimpinan, dan mendapat juga mendapat banyak relasi
28)
mendapat pengetahuan dan pengalaman baru terutama tentang
kepemimpinan, dan mendapat juga mendapat banyak relasi
29)
Banyak manfaat yang di peroleh tentang kepemimpinan
dalam diri kita pribadi, seperti contohnya memanagement waktu dll.
30)
Melalui acara ini saya mendapatkan ilmu yang
bermanfaat dan saya juga dapat melatih skill kepemimpinan saya
31) Melatih saya lebih
disiplin dan bertanggungjawab
32)
Melatih saya untuk memanagement waktu, sabar, tau
tatacata penulisan dan melatih saya menjadi anggota kelompok yang baik.
33)
mengikuti LEMMA memperluas wawasan saya, saya banyak
memperoleh materi-materi yang luar biasa bermanfaat, saya jadi tahu bagaimana
mekanisme dalam penyusunan proposal, cara pengajuannya, sampai membuat sponsorship
34)
Dengan mengikuti lema ini menambah relasi dengan
teman2, bagaimana membuat proposal, bagaimana menghubungi kating, dosen dan
pihak sponsor. Melatih public speaking saya saat bertelekonferensi
35)
Berlajar berorganisasi, belajar komikasi di depan
umum, belajar bagaimana cara memimpin, bagaimana cara memecahkan suatu masalah
36)
Lebih tau tentang kepimpinan, publik speaking,
problem solving, HIMATIKA, IKAHIMATIKA, cara mengenali diri, personal branding, dll.
37)
menambah awasan, mengembangkan kemampuan dalam
berorganisasi, meningkatkan kemampuan menjadi pemimpin , menambah teman dan
relasi, mengatur waktu menjadi lebih baik, rasa pecaya diri saya bertambah,
public speaking meingkat.
38)
Banyak ,terutama sgt melatih kepemimpinan
39)
Saya jadi lebih percaya diri dalam berbicara di
depan publik, dan mengetahui cara membuat proposal yang benar
40) banyak,terutama
keberanian dan ketelitian
41) Mendapat banyak
pengetahuan baru dan menambah teman
42)
Manfaat yang saya dapatkan yaitu berupa bekal ilmu
dan wawasan sehingga bisa untuk bekal hidup selanjutnya yaitu di masyarakat.
43)
Dengan tugas yang diberikan dari acara LEMMA 2020
ini, saya mendapat ilmu tentang bagaimana membuat proposal yang benar, dan
secara tidak langsung saya juga berlatih untuk mengatur waktu antara tugas
LEMMA 2020 dan tugas kuliah. Mendapat banyak sekali ilmu dari pemateri pemateri
yang luar biasa.
44)
Saya mendapat banyak ilmu dan pengetahuan baru
mengenai kepemimpinan dari tiap materi yang disampaikan oleh pemateri
45)
Melatih jiwa kepemimpinan, disiplin, tanggung jawab.
46)
Mendapat banyak pengetahuan baru dan mendapat relasi
atau teman baru
47)
Mengetahui banyak hal mengenai leadership
48)
saya bisa belajar untuk me-manage waktu, menghargai
dan menyatukan pendapat di kelompok, meningkatkan kesabaran, menghargai waktu,
belajar untuk tidak menunda-nunda waktu
49)
Menambah ilmu dan
teman
50)
Mendapat banyak ilmu dan pengalaman seputar
keorganisasian dan kepemimpinan
51)
Jadi bisa lebih sabar dan tau prioritas mana yg
paling penting
52) mendapat ilmu,
pengalaman, dan teman
53)
Dengan adanya acara ini saya menjadi lebih tanggung
jawab lagi, wawasan saya menjadi bertambah, relasi teman saya menjadi
bertambah, lebih bisa memanagement waktu /mengatur waktu, meningkatkan rasa
sabar, solidaritas, disiplin, dll
54)
Dapat menambah pengetahuan saya tentang
kepemimpinan, dapat lebih tau bagaimana pengajuan proposal, dan menambah teman
55)
Manfaat yang saya dapatkan dengan mengikuti LEMMA
adalah saya lebih paham tentang cara pembuatan proposal dan cara berjalannya
suatu acara. Selain itu materi-materi yang ada sangat membantu dalam
meningkatkan sikap kepemimpinan .
56)
Menambah teman, wawasan, dan pengalaman serta
mengembangkan public speaking dan keberanian.
57)
mendapat pelajaran mengenai cara berorganisasi dan
kepemimpinan yang tidak akan didapat di lain tempat, seperri cara mengirim
proposal sponsor yang tepat dan lain lain, menumbuhkan sifat kerja keras dan
kekompakan antar tim
58)
Saya mendapatkan banyak ilmu dari acara ini yang
dapat saya gunakan di masa depan, ilmu tentang kepemimpinan dan motivasi.
59)
Tau basic dari berorganisasi, relasi, melatih kesabaran.
60)
MENAMBAH ILMU SAYA BUKAN HANYA TENTANG KEPEMIMPINAN
NAMUN JUGA DALAM ASPEK ASPEK LAINNYA
61)
Dapat memahami bagaimana cara membuat dan
mempelajari proposal, mendapat materi pelatihan kepemimpinan yang bermanfaat,
dan juga memperoleh relasi.
62)
saya lebih bisa memanajemen waktu, saya bisa belajar
mengenai ke administrasian di organisasi, diajarkan bekerja sama, disiplin dan
dilatih bagaimana caranya berani untuk public speaking, pematerinya juga sangat
bagus
63)
manfaat yang saya dapatkan dari acara ini salah
satunya adalah pentingnya bekerja sama dengan kelompok, hal ini yang sangat
penting menurut saya kita harus mengusahakan untuk openminded, tidak mudah
emosian, dan menghargai sesama
64)
Saya menjadi pribadi yang lebih terbuka, dan
mengetahui tentang hal-hal yang akan terjadi dalam keorganisasian, menjadi
lebih siap untuk ikut organisasi, menambah banyak ilmu dan relasi
65)
lebih bisa mengatur waktu buat nugas kuliah dan
mengerjakan tugas lemma ini, lebih punya relasi dan mengenal teman2 beda prodi
66)
Saya jadi lebih memahami seperti apa itu kepemimpinan
67)
Saya dapat belajar bagaimana menjadi pemimpin yang
baik, bagaimana menjalani kuliah dengan baik, tahu apa saja tentang himatika,
dan banyak lagi
68)
Banyak sekali pertama saya bisa menumbuhkan jiwa
kepemimpinan saya walaupun saya masih banyak mempunyai kekurangan, memberikan
banyak ilmu untuk berorganisasi dan menghadapi masalah yang akan dihadapi saat
mengikuti organisasi, saya bisa bertanggungjawab atas tugas yang diberikan
oleh panitia, saya juga bisa bekerjasama dengan baik bersama
kelompok saya.
69)
Dapat mengembangkan sikap kepemimpinan, belajar
membuat proposal yang baik, dan menambah relasi teman
70)
Jika kita ingin turun ke organisasi kita harus
menyiapkan diri, dapat memanajemen diri dan waktu dengan baik.
71)
Banyak sekali kak. Saya bisa berlatih tentang
kepemimpinan. Mulai dari bertanggungjawab. Karena tugas yg diberikan kakak
panitia itu waktunya sangat waw... Jadi dari situ kita benar'' dilatih buat
tanggungjawab. Ga cuman tanggung jawab sih, mulai dari kedisiplinan, berani
berbicara dan masih banyak lagi.
Sangat terkesann
72)
Menjadi mengetahui tentang cara membuat proposal,
mengetahui cara menjadi pemimpin yang baik
73)
Manfaat yang saya peroleh diantaranya adalah relasi
dengan teman, kerjasama dengan teman, manajemen waktu, dll
74)
Manfaat yang saya peroleh saya lebih mengetahui
tentang organisasi,menambah wawasan,lebih bisa membagi waktu,menambah relasi
pertemanan
75)
Mendapatkan teman baru dari prodi lain, mengetahui
cara membuat proposal kegiatan maupun sponsorship yang baik dan benar, melatih
public speaking (terdapat saat telekonferensi), melatih sifat kerjasama
76)
Melatih kemampuan kepemimpinan, Belajar berkerjasama
berdiskusi dan juga berkomunikasi dengan orang lain, Belajar mencari sponsor
77)
Melatih percaya diri untuk memberikan pendapat,
melatih kreatifitas, melatih kejelian dalam membuat proposal.
78)
Menambah pengalaman dan pengetahuan
79)
Karena saya menjadi ketua kelompok saya, jadi saya
mendaptkan banyak pelajaran, dari bagaimana cara memimpin, cara berbicara
dengan anggota saya, bagaimana anggota2 saya dapat melaksanakan tugas tanpa
masalah, dan bagaimana saling membantu
80)
Banyak sih manfaat. Apalagi dalam acara ini kan
dibentuk perkelompok, itu sangat membantu saya untuk memahami lebih baik apa
itu yang dinamakan teamwork wkwk. Kita dikelompok diskusi, saling tukar pikiran
jadi kita bisa belajar untuk lebih menghargai pendapat oranglain. Dan materi
yang disampaikan juga menarik dan membuat saya mengerti tentang kepemimpinan. Terimakasih untuk ilmunya
81)
Saya mendapat banyak manfaat, terutama relasi dan
cara menyelesaikan tugas dengan baik
82)
Saya menjadi lebih semangat dari sebelumnya,
mendapatkan banyak pengetahuan baru seperti proposal sponsor, kepemimpinan, ke
organisasian, dll. Selain itu saya mendapatkan teman baru dan menjadi lebih
bisa untuk berlatih membagi waktu serta menghargai orang lain.
83)
Manfaat yg bisa saya dapatkan adalah mendapat teman
baru, mendapat ilmu yang sangat berguna untuk saya baik di perkuliahan ataupun
di masyarakat.
84)
Mengetahui banyak hal mengenai kepemimpinan,dari
acara ini juga dapat mengajarkan saya tentang kedisiplinan dan banyak hal
lainnya,terlebih melalui tugas-tugas yang diberikan
85)
Ilmu baru tentang kepemimpinan, pengalaman baru
dalam management tanggung jawab dan waktu.
86)
saya menjadi lebih tau tentang leadership
87)
Banyak sekali manfaatnya terutama ilmu mengenai
kepemimpinan yang nantinya juga akan sangat berguna bagi kehidupan di masyarakat
88)
Saya jadi tahu lebih jauh tentang apa itu
kepemimpinan dan building-self better, lalu pada penugasan, saya jadi tahu
bagaimana cara membuat proposal yang baik. Perlunya jadi perfeksionis
kooperatif dan disiplin.
89)
Memperoleh ilmu baru yang bermanfaat, mengetahui
makna disiplin, melatih kerja sama yang baik dalam kelompok, melatih kekompakan
90)
Banyak manfaat yang di peroleh tentang kepemimpinan
dalam diri kita pribadi, seperti contohnya memanagement waktu dll.
91)
Saya jadi lebih percaya diri dalam berbicara di
depan publik, dan mengetahui cara membuat proposal yang benar
13. Bagaimana pelayanan yang diberikan panitia?
1) Baik
2) Baik
3) Panitianya baik
banget, ramah juga
4) sangat baik dan ramah
5) Sangat baik, ramah
sekali, fast respon juga. Terima kasih kak vira
6) Sangat baik
7) kurang slow respon
hehe. tapi lainnya baik kok kak
8) Cukup baik
9) Bagus sekali
10)
Pelayanannya sangat
baik
11)
sangat baik, ramah
12)
pelayanannya sangat
baik
13)
Bagus
14) sangat baik, tapi
waktu bales kakaknya agak lama, pdahal wktu itu udah mepet deadline hehe
15)
sangat baik
16)
baik, ramah
17)
pelayanan yang diberikan baik
18)
Sangat baik, ramah,
menyenangkan
19)
Pelayanan yg diberikan baik, ramah-ramah kakaknya
20)
Baik
21)
sangat baik, kakaknya ramah dan baik.
22)
Baik
23)
Untuk panitia panitia nya sangat baik dan ramah
24)
Baik
25)
Baik
26)
Cukup baik, namun terkadang banyak yang terkendala signal.
27)
baik,ramah
28)
Sangat baik
29)
Baik
30) Pelayanan dari
panitia sangat ramah dan baik. Penyampaian informasi juga mudah dimengerti oleh peserta
31)
Sangat baik
32)
Sangat baik, mudah didapatkan informasinya dan ramah.
33) Panitia memberikan pelayanan dengan baik dalam
memberikan info mengenai
pelaksanaan kegiatan LEMMA ini
34) Pelayanan nya baik,
mengingatkan kami sebelum hari-h. Acara juga berjalan dengan lancar
35)
sudah baik, namun ada panitia yang slow respon
36)
sangant baik, ramah, dan pelayanannya mudah dipahami
37) Sangat baik dan
ramah. Selain itu kita juga diingatkan acara berlangsung setiap h-1 lemma. baik
TM maupun pada hari nya
38)
Baik
39)
Baik
40)
memuaskan:)
41)
Baik
42)
Pelayanannnya sangat baik.
43) Dari awal sampai
akhir acara, pelayanan yang diberikan oleh panitia sudah baik.
44)
Baik
45)
Baik dan ramah.
46)
Slow respon tapi ramah ??????
47)
Pelayanan baik
48) panitia memberikan
pelayanan terbaiknya, salah satunya untuk waktu pelaksanaan yang tepat waktu
dan respon panitia yang ramah kepada kami
49)
Sangat bagus dan
terorganisir
50)
Panitia nya friendly ga semenegangkan yg dikira
51)
Baik
52)
Baik
53) Pelayanan yang di
berikan oleh panitia sangat memuaskan karena sanggat tanggap dalam melayani
pertanyaan-pertanyaan peserta
54)
Sudah baik dan memberikan informasi yang jelas
55)
Pelayanan panitia sangat baik dan ramah
56)
baik dan ramah, hanya ada beberapa yang slow respon.
57)
Memuaskan namun kurang gercep lagi
58)
Baik, panitia memberikan informasi yang baik kepada peserta
59)
Cukup baik.
60)
Baik
61)
Baik dan ramah
62) pelayanannya sudah
sangat baik, panitia merespon dengan baik ketika kita mengalami masalah atau
ada suatu hal yang membuat binggung
63)
cukup bagus,
64)
cukup memuaskan
65)
Puas
66)
Sangat baik dan Sopan
67) Pelayanan yang
diberikan sangat ramah dan informasi yang didapatkan juga mudah karena dengan
bantuan jenderal lemma yang sangat bertanggung jawab, pelayanannya juga baik
dan sangat tepat pemilihannya
68) baik, panitianya
ramah dan bertugas dengan baik
69) Beberapa panitia ada
yang lama saat balas chat untuk telekonferensi tapi mungkin karna mungkin
banyaknya kelompok ya, tetapi ramah banget panitianya
70)
Baik.
71) Kakaknya ramah2
kak... Sukaa,,
72) Cukup baik
73) Baik, panitianya
ramah, manajemen zoomnya lancar.
74)
Pelayanan yang diberikan baik namun kadang slow respon
75)
Sangat baik
76)
Sangat baik dan ramah
77)
Baik
78)
Kurang fast respon.
79)
95 persen baik
80)
Baik
81) Saya merasa kurang
puas, terutama dalam hal penugasan. Karena menunggu kepastian dari panitia,
kelompok saya mengalami keterlambatan dalm pengumpulan tugas. Tapi, panitia
lainnya sangatlah ramah dan pengertian.
82) Sangat memuaskan
83) Pelayanannya cukup
baik, saya brharap bisa lebih ditingkatkan pada LEMMA yang akan datang.
84)
Menurut saya pelayanan panitia sudah optimal
85)
Baik, dalam hal melatih jiwa kepemimpinan kami.
86)
baik jelas
87) Walaupun dilakukan
secara daring, kakak kakak panitia tetap melakukan pelayanan yang terbaik dan ramah
88) Panitia cukup fast
respon, mengingat masih di tengah keterbatasan komunikasi dan padatnya
perkuliahan. Panitia bersedia melayani dengan cukup baik.
89) Baik, jika ada hal
yang kurang jelas panitia berkenan memberi penjelasan
90) Baik
91) Baik
14. Kritik dan Saran
1)
-
2) sudah baik
3) Semoga lemma tahun
depan bisa lebih seru lagiii
4) semoga pembicara nya
lebih seru lagi kedepannya
5) Sarannya mungkin
acaranya bisa lebih seru lagi
6) Tidak ada
7) semangat ya kak,
terimakasih telah dibimbing buat proposal dan
sponsornya
8) Semoga kedepannya
lebih baik, semangat kakak!!!
9) Menurut saya kalau
bisa acaranya jangan terlalu sampai sore.
10)
Terimakasih kakak sudah baik??
11)
belum ada
12)
tidak ada
13)
waktunya terlalu lama. Semoga lebih asyik lagi
14)
No comment udah bagus
15) sukses terus
panitiannya . semoga taun depan bisa offline dan bisa lebih seruuu .. semangatt
.. makasih kakak kakak
16) Semoga acara
selanjutnya dalam penugasan, waktu pengumpulan nya harus sesuai dengan jenis penugasannya
17)
semoga lebih baik dalam mengadakan lemma 2021
18) Semoga acara ini
untuk kedepannya semakin menarik, seru, dan juga menyenangkan.
19) Sarannya acaranya
jangan terlalu lama kak, kasihan dari pagi sampe sore capek matanya lihat layar
terus. Dampaknya mata jadi lelah dan pusing. Terimakasih
20) Sebaiknya dipikirkan
matang matang ketika membuat sistem dan semoga humanika bisa lebih luar biasa lagi.
21)
Terimakasih kak sudah menyelenggarakan acara seperti ini
22) Acara yang kedua
sedikit membosankan karena terlalu banyak materi. Saran saya untuk acara tiap
materi jangan terlalu lama, agar tidak membosankan. Dan bisa di tambah game
game lagi
23) Semoga progja
kegiatan ini ke depannya bisa lebih baik
24) Acara ini sangat
positif bagi mahasiswa terutama dalam melatih skill kepemimpinan dan berorganisasi
25) Belum ada
26) Untuk acara jangan
terlalu memakan waktu. Dan dalam sesi waktu pelaksanaan harus seimbang.
27) keseluruhan acaranya
sudah baik tetapi masih belum ontime
28) Semoga acara lemma
tahun selanjutan bisa lebih baik dan lebih memberikan banyak manfaat dalam hal
kepemimpinan dan lainnya
29) Kritik: Tugasnya
terlalu banyak.
Saran: Jangan banyak-banyak tugasnya.
30) Semoga acara Lemma
ini dapat terus diadakan sehingga mahasiswa dapat terbekali ilmu ilmu dan
softskill yang bermanfaat untuk kedepannya
31) Sejauh ini pelaksanaan acara sudah baik, untuk kedepannya lebih ditingkatkan lagi.
32) Semoga tahun depan
acara sesi lemmanya nggak bikin bosen dan ngantuk, bisa bikin lebih banyak game.
33)
Kritik: Tidak ada
Saran:
Semoga kedepannya acara LEMMA dapat berlangsung lebih baik lagi
34) Kritiknya untuk materinya masih ada yg bikin bosan , Sarannya semoga
lemma tahun depan jauh lebih baik dari sebelumnya
35)
lebih ditingkatkan dibagian respon chatnya
36)
Tidak ada
37) kritik dan saran
saya narasumbernya tolong di tambahkan lagi. serta untuk pengenalan oranisasi
himatika waktunya ditambah lagi. Terima kasih
kak
38)
Lanjutkan
39) Saran jika membalas
pesan dari yang lebih dulu mengirim pesan???? Karena ada beberapa kelompok yang
merasa lebih dulu mengirim pesan tapi di responnya terakhir???? Terimakasih kak????
40) semoga tahun depan
lebih baik lagi
41) Ada sedikit keterlambatan tentang tanda tangan proposal, semoga kedepannya bisa diberitahu sekaligus
saat pemberian tugas
42) Waktu
penyelenggaraan sangat full, dan sarannya smoga acara LEMMA tahun depan bisa offline.
43)
Ditambah lagi acaranya, semoga bisa lebih baik
44)
Semoga Lemma tahun depan bisa lebih baik lagi
45) Ketika pengajuan
proposal, kakaknya slow respon. Dibalas dari yang paling atas atau yang baru
saja mengirim pesan. Sarannya kalau membalas chat dari bawah ya kak hehehe
46) Soal penugasannya
kak sebenarnya gak sulit tapi karena dilakukan secara online jadi agak ribet
dan susah untuk menghubungi kakak-kakak yang ingin diminta tanda tangan.
Walaupun online begini lemma tetap seru!! Semoga lemma tahun depan bisa
offline, sukses terus buat kakak2 panitia??
47)
Berikan yang terbaik.
48) sarannya untuk
kedepannya acara seperti ini harus diadakan lagi karena acara seperti ini bagus
untuk melatih dasar-dasar kepemimpinan
49)
Lebih baik dan lebih inovatif
50)
Acaranya jangan terlalu lama :v
51)
Semoga acara tahun depan menjadi lebih baik lagi
52)
semoga lemma bisa berjalan lebih baik lagi
53) Saran semoga
pelaksanaan LEMMA tahun depan dapat di laksanakan secara offline
54)
Sudah baik, semoga Lemma tahun 2021 nanti dapat
lebih baik lagi
55)
Menurut saya pelaksanaan LEMMA 2020 sudah cukup baik.
56) Jangan terlalu lama
acaranya, jangan memberi deadline terlalu mepet, jangan terlalu slow respon
57) Saran acara ini
harus diadakan setiap tahun mungkin karena sangat bermanfaat untuk membentuk
karakter diri.
58) Lemma ini memberikan
banyak dampak positif bagi para peserta. Semoga lemma kedepannya dapat lebih
baik lagi dalam segala aspek.
59)
Sudah baik, kakak panitia fastrespon, mantap.
60) KEGIATAN LEBIH SERU
DILAKUKAN SECARA OFFLINE JIKA ONLINE BANYAK TERKENDALA CONTOHNYA SECARA SINYAL
61)
Semoga LEMMA tahun depan dapat dilakukan secara offline.
62) acranya sudah sangat
baik tetapi mungkin saran saya untuk panitia lebih cepat lagi dalam me respons
chat tetapi secara keseluruhan saya menyukai acara ini
63)
semoga acara seperti ini kedepannya dilakukan secara offline
64) saran saya agar
panitia menjawab pesan dari kami, jangan cuma di read kak kami menungu :(
65)
bisa lebih baik kedepannya
66) untuk analisis poin
kajian tugas tolong lebih diajarkan yang lebih memahami kepada kami
67) Lebih sering lagi
diadakan supaya bisa mendapatkan ilmu lebih tentang berorganisasi dan supaya
dapat menumbuhkan jiwa kepemimpinan, semoga untuk tahun berikutnya jam yang
ditetapkan sesuai dan tidak telat
68) Sekedar memberi
saran, sebaiknya diberikan info kapan acara ini akan berakhir, karena peserta
terkadang ada yang mempunyai jadwal lain
69) Lebih ditingkatkan
lagi untuk acaranya dan semangatt
70) Sudah baik, cuma
seharusnya ada tata tertib harus oncam terkecuali emang tidak memungkinkan,
supaya kegiatan dapat terlaksana lebih serius, peserta tidak seenaknya sendiri.
71) Untuk kritik sendiri
tidak ada. Hanya saja banyak sekali peserta yang tidak oncam, kan kita ga tau
kak mereka itu sedang apa.. dan untuk solusi sendiri,, saya juga masih bingung
kak???.. karena ini kan juga online…
72) Kakaknya semoga
kalau merespon chat lebih cepat ya hehehe
73) Saran untuk
pelaksanaan acaranya jangan terlalu lama, mengingat kalau ada yang menggunakan
hp dan digunakan berjam-jam itu kurang baik.
74) Kalau bisa jangan
slow respon dan lwbih ditingkatkan lagi ,kegiatan ini kalah bisa diadakan
secara berkala
75) semoga acara ini
dapat diadakan lagi di tahun selanjutnya dan dilaksanakan dengan lebih baik
lagi dari tahun ini.
76)
Materi disampaikan lebih menarik lagi
77) Banyak peserta yang
terkendala ( keluar masuk ) zoom dikarenakan susah sinyal dsb. Sehingga tidak
nyaman dalam mengikuti acara karena sering
putus putus. Terkadang juga acaranya membosankan. Sarannya
semoga kegiatan kedepannya lebih menarik perhatian peserta agar tidak sia sia
juga yang disampaikan.
78) Acaranya sangat
bermanfaat tapi pelayanan komunikasi dari kakak panitia kurang. Lebih
ditingkatkan lagi pelayanan komunikasinya.
79) kritik dan saran =
waktu penugasan yang telecon blg dari pembacaan penugasan
80) Mohon maaf
sebelumnya, saya hanya ingin menyampaikan untuk kakak kakak yang bagian
proposal, menurut saya terlalu slow respon untuk membalas chat saat ingin
telekonferensi (walaupun tidak semua). Alhamdulilah tapi makasih kak untul ilmu
ilmunya. Kakaknya ramah semua. Hehe
81) Saya harap panitia
dapat memberikan kepastian terkait dengan penugasan. Terimakasih.
82) Untuk LEMMA sesi ke
dua saya dan beberapa teman saya terkendala jaringan untuk masuk ke zoom jadi
alangkah lebih baik nya di setiap sesi disediakan streaming you tube.
83) Berdoa saja semoga
LEMMA tahun depan bisa offline dan semoga bisa lebih seru lagi.
84) Dicarikan solusi
untuk kami yang memilki kendala jaringan agar kami tidak ketinggalan materi
85) Saat kegiatan
telekonferensi kami mendapati respon yang sangat lambat dari panitia, saya
tidak tau hal tersebut bagian dari teknis atau memang panitia memiliki
kesibukan sendiri. Pada akhirnya peserta yang menerima sanksi. Namun dari semua
hal tersebut kami mendapat pengalaman baru. Terima kasih
86) lebih tepat waktu
87) karena kegiatannya
dilakukan secara daring, jadi terkendala jaringan yang bisa memperlambat waktu.
namun, secara keseluruahan kegiatan LEMMA 2020 telah terlaksana dengan sangat
baik. Terimakasih
88) Untuk pelaksanaan
diberikan estimasi waktu supaya peserta dapat mengatur jadwal sebelum
meet/acara dimulai. Jujur untuk pertemuan kedua ini saya tidak dapat mengikuti
acara secara penuh karena kegiatan kampus yang diwajibkan, dan saya harus
mengorbankan kegiatan(webinar) lain yang terlanjur saya daftarkan.
89) Untuk penugasan
proposal sudah mengikuti contoh yang diberikan namun setelah melakukan
telekonferensi terjadi perbedaan dalam hal penulisan antara kakak 1 dan yang
lain
90) Kritik: Tugasnya
terlalu banyak.
Saran: Jangan banyak-banyak tugasnya.
91) Saran jika membalas
pesan dari yang lebih dulu mengirim pesan???? Karena ada beberapa kelompok yang
merasa lebih dulu mengirim pesan tapi di responnya terakhir???? Terimakasih kak????
TATA
CARA PENILAIAN
a. Penilaian
kepanitian acara dilakukan dengan metode scoring
dengan rumus sebagai berikut :
b. Penilaian
peserta menggunakan metode angket, peserta memilih jawaban yang disediakan
dalam angket.
JAWABAN |
BOBOT |
Sangat
Setuju (SS) |
4 |
Setuju
(S) |
3 |
Tidak
Setuju (TS) |
2 |
Sangat
Tidak Setuju (STS) |
1 |
c. Penilaian
akhir dilakukan dengan cara :
Setelah skor akhir
didapatkan, skor diklasifikasikan ke dalam skala berikut :
SKOR |
Kategori |
0
– 20 |
Sangat
Buruk |
21
– 40 |
Buruk |
41
- 60 |
Cukup |
61
- 80 |
Baik |
81
- 100 |
Sangat
Baik |
0 komentar